Kategori: TandaTobat
Refleksi Piala Dunia: Penggunaan dan Kasih dalam Karol Wojtyla

SobaTanda, Argentina memenangkan piala dunia. Apakah kita memperlakukan pemain sepak bola sebagai manusia terkasih, atau sebagai alat? Kita bisa berdoa, bahwa apapun yang mereka lakukan, mereka bertindak untuk kebaikan semua orang.
Attack on Titan dan Wajah Manusia

Attack on Titan memperlihatkan sisi manusia yang bisa membunuh. Manusia membunuh karena orang berusaha memahami orang lain sebagai abstraksi. Levinas mengajak kita untuk memandang manusia sebagai pribadi yang bisa dikenal, dan hal ini tidak bertentangan dengan iman Katolik.
Cermin dan Potret

SobaTanda, hari ini, aku mau berbagi kisah pribadiku. Biasanya, aku menulis secara filosofis, secara ketat logika. Hari ini, aku menulis refleksi yang dasarnya ada, tetapi banyak berisi pengalaman.
Pembunuhan, Kedudukan Manusia, dan Tuhan

SobaTanda, gimana ya kita mengurai kasus pembunuhan yang bikin pusing dan ngeri ini? Apa sekedar kelepasan emosi? Atau, ada latar belakang yang memungkinkan kejadian ini?
Lesti Dimanipulasi, Fafifu Wasweswos Beraksi

Kasus KDRT yang dilakukan Rizky berakhir damai. Ada yang menganggap Lesti membuat drama, supaya dirinya populer. Padahal, itu kasus KDRT lho!
Belas Kasihan: Sebuah Examen

Suatu sore, aku sedang mengarungi lautan manusia berkuda besi di jalanan ibukota. Suatu kejadian menyentak aku keluar dari kubangan lumpurku.
Ada – Ada Saja!

Dulu, aku adalah seorang anak yang hilang arah dan tujuan. Aku bisa dan mampu melakukan banyak hal. Aku memiliki teman – teman yang baik. Namun, aku merasakan bahwa diri aku kosong.
Minyak Goreng, Problem Korban, dan Yesus

Beberapa bulan terakhir, terjadi sebuah masalah di Indonesia yang berdampak ke seluruh negeri menyangkut minyak goreng.
Salib Siapa yang Kupikul?

Kerap kali kita diajak untuk menerima penderitaan sebagai “Salib Yesus” yang harus kita tanggung. Benarkah demikian?
Mari memikul Salib Yesus

Tidak semua penderitaan adalah salib Yesus. Memikul salib tidak sama dengan luka atau kelemahan yang dialami seseorang.